Teknisi Pelayanan Darah

Tenaga kesehatan yang mengabdikan diri dalam bidang pelayanan darah dan telah lulus pendidikan tinggi dengan peminatan Teknologi Bank Darah sesuai ketentuan perundang-undangan. Memiliki tugas upaya pelayanan kesehatan yang meliputi perencanaan, pengerahan dan pelestarian pendonor darah, penyediaan darah, pendistribusian darah, dan tindakan medis, pemberian darah kepada pasien untuk tujuan penyembuhan penyakit dan pemulihan kesehatan.

Data and Resources

Additional Info

Field Nilai
Last Updated February 15, 2024, 09:07 (WITA)
Dibuat January 12, 2024, 23:28 (WITA)
Kegunaan Mengetahui Jumlah Teknisi Pelayan Darah
Klasifikasi Tahunan
Tipe Data Numerik