Kumpulan data

  • Penduduk Sebagai Imam Masjid

    Imam Masjid adalah Memimpin ibadah shalat dan kegiatan kegiatan ritual peribadatan lainnya. Atau orang yang dipercaya karena kemampuannya secara syarat untuk memimpin shalat...
  • Penduduk Sebagai Paraji

    Paraji merupakan istilah lain dari dukun anak. Yang pekerjaannya menolong lahirnya bayi keluar dari alam gelap ke alam yang terang. Alam gelap disini berarti alam dimana bayi...
  • Penduduk Sebagai Mekanik

    Mekanik adalah orang yang mempunyai pemahaman mengenai mekanika. Mekanika bukan hanya sebatas mesin kendaraan, tetapi jenis mesin lainnya. Seorang mekanik memiliki peran untuk...
  • Penduduk Sebagai Penata Rambut

    Hairstylist atau penata rambut merupakan orang-orang yang pekerjaannya menata rambut. Seorang hairstylist akan melakukan penataan rambut yang sesuai untuk tipe rambut kliennya....
  • Penduduk Sebagai Penata Busana

    Penata Busana seseorang yang ahli dan terampil dalam mendesain pakaian. Dalam menciptakan dan mengembangkan rancangan busana, wajib hukumnya seorang Penata busana punya...
  • Penduduk Sebagai Penata Rias

    Penata Rias adalah orang-orang yang melakoni pekerjaan merias wajah, terkadang juga menata rambut klien untuk berbagai kepentingan. Mulai dari pesta, wisuda, pernikahan, ataupun...
  • Penduduk Sebagai Tukang Gigi

    Pekerjaan menjadi seorang tukang gigi diatur dalam Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 39 Tahun 2014 tentang Pembinaan, Pengawasan an Perizinan, Pekerjaan Tukang Gigi ("Permenkes...
  • Penduduk Sebagai Tukang Las/Pandai Besi

    Tukang las adalah profesi yang tugas utamanya adalah menyambung, biasanya media yang disambung adalah logam/metal seperti besi, baja, stainless steel, aluminum, tembaga,...
  • Penduduk Sebagai Tukang Sol Sepatu

    Tukang sol Sepatu menyediakan jasa memperbaiki sepatu yang dulunya banyak digemari dan digunakan jasanya. Tukang sol sepatu zaman dahulu membawa dua balok kayu yang yang saling...
  • Penduduk Belum Memiliki Akta Perceraian

    Penduduk yang belum memiliki Akta Perceraian. Akta Perceraian adalah suatu bukti autentik tentang putusnya suatu ikatan perkawinan
  • Penduduk Memiliki Akta Perceraian

    Penduduk yang memiliki Akta Perceraian. Akta Perceraian adalah suatu bukti autentik tentang putusnya suatu ikatan perkawinan
  • Penduduk Memiliki Akta Nikah

    Penduduk yang Memiliki Akta Nikah. Akta Nikah adalah suatu legalisasi untuk menentukan status hukum laki-laki dan perempuan bahwa mereka terikat sebagai suami-isteri
  • Penduduk Memiliki Kartu Keluarga

    Penduduk yang memiliki Kartu Keluarga. Kartu Keluarga merupakan identitas yang memuat data tentang nama,susunan dan status hubungan dalam keluarga serta identitas anggota...
  • Penduduk Belum Memiliki Akta Kelahiran

    Penduduk yang Belum Memiliki Akta Kelahiran. Akta Kelahiran adalah suatu dokumen identitas autentik yang wajib dimiliki setiap warga negara Indonesia. Dokumen ini sebagai bukti...
  • Penduduk Telah Memiliki Akta Kelahiran

    Penduduk yang Telah Mencetak/ Memiliki Akta Kelahiran. Akta Kelahiran adalah suatu dokumen identitas autentik yang wajib dimiliki setiap warga negara Indonesia. Dokumen ini...
  • Penduduk Belum Memiliki E-KTP

    Penduduk yang belum mencetak E-KTP
  • Penduduk Memiliki E-KTP

    Penduduk yang telah mencetak / memiliki E-KTP .E-KTP merupakan salah satu identitas resmi bagi penduduk yang menjadi bukti bahwa orang tersebut diakui sebagai penduduk di suatu...
  • Penduduk Wajib KTP

    Penduduk Wajib KTP adalah warga Negara Indonesia dan Orang Asing yang memiliki izin Tinggal Tetap dan telah berumur 17 (tujuh belas) tahun atau telah kawin atau pernah nikah...
  • Penduduk Memiliki Cacat Fisik

    Cacat fisik adalah kecacatan yang mengakibatkan gangguan pada fungsi tubuh, antara lain gerak tubuh, penglihatan, pendengaran, dan kempuan berbicara
  • Penduduk Memiliki Cacat Netra/Buta

    Cacat Netra/Buta adalah istilah umum yang diugunakan untuk kondisi seseorang yang mengalami gangguan atau hambatan dalam indra penglihatannya.
  • Penduduk Memiliki Cacat Rungu/Wicara

    Cacat Rungu/Wicara yaitu ketidakmampuan dalam memproduksi suara dan berbahasa yang disebabkan karena kerusakan alat dan organ pendengaran sehingga seseorang tidak mengenal cara...
  • Penduduk Memiliki Cacat Mental/Jiwa

    cacat mental adalah kelainan mental dan atau tingkah laku, baik cacat bawaan maupun akibat dari penyakit.
  • Penduduk Memiliki Cacat Lainya

    Penduduk yang memiliki cacat lainnya
  • Penduduk Belum/Tidak Bekerja

    Penduduk Belum/tidak bekerja : orang yang tidak bekerja sama sekali, sedang mencari kerja, bekerja kurang dari dua hari selama seminggu, atau seseorang yang sedang berusaha...
  • Penduduk Cerai Mati

    Cerai mati adalah status suami/istrinya telah meninggal dunia dan belum kawin lagi.
  • Penduduk Cerai Hidup

    Cerai hidup adalah status hidup berpisah sebagai suami istri karena bercerai dan belum kawin lagi.
  • Penduduk Sudah Kawin

    Kawin adalah status terikat dalam perkawinan, baik tinggal bersama maupun terpisah (kawin sah, secara hukum/adat, agama, negara dan sebagainya, juga hidup bersama dan oleh...
  • Penduduk Belum Kawin

    Belum kawin adalah status belum/tidak terikat dalam perkawinan
  • Penduduk yang mengurus Rumah Tangga

    Mengurus rumah tangga adalah kegiatan seseorang yang mengurus rumah tangga tanpa mendapatkan upah, misalnya: ibu-ibu rumah tangga dan anaknya yang membantu mengurus rumah tangga
  • Penduduk Sebagai Pensiunan

    Pensiun atau purnatugas adalah seseorang yang sudah tidak bekerja lagi karena usianya sudah lanjut dan harus diberhentikan, ataupun atas permintaan sendiri (pensiun muda)....
  • Penduduk Sebagai Pegawai Negeri Sipil

    Pegawai negeri sipil adalah orang yang dipekerjakan oleh lembaga pemerintah untuk memberikan pelayanan publik. Sebagai profesi, pegawai negeri merupakan jabatan yang ditempuh...
  • Penduduk Sebagai Polisi RI

    Polisi adalah penegak hukum Dalam tugasnya dia mencari informasi dengan, keterangan-keterangan dari berbagai sumber, baik keterangan saksi-saksi maupun keterangan saksi ahli....
  • Penduduk Sebagai Pedagang

    Pedagang adalah orang yang melakukan atau terlibat perdagangan dan / atau memperjualbelikan barang yang tidak diproduksi sendiri, untuk memperoleh suatu keuntungan
  • Penduduk Sebagai Petani/Pekebun

    Petani merupakan profesi yang ada di sektor pertanian. Seorang petani bekerja mengelola tanah dengan menanam tanaman padi, buah-buahan, sayur-mayur, bunga, ataupun komoditi...
  • Penduduk Sebagai Peternak

    Peternak merupakan pengusaha hewan ternak. Di Indonesia, hewan ternak biasanya berupa sapi, kambing, domba, ayam, kalkun, bebek, ikan hias, ikan air tawar, lobster air laut, dan...
  • Penduduk Sebagai Nelayan/Perikanan

    Pekerja Nelayan/Perikanan orang yang bekerja di perairan pantai dan pedalaman, bekerja sendiri atau sebagai anggota anak kapal nelayan, menangkap ikan atau mengumpulkan...
  • Penduduk Sebagai Pekerja Industri

    Pekerja Industri adalah suatu pekerjaan di bidang atau kegiatan ekonomi yang berkaitan dengan pengolahan/pembuatan bahan baku atau pembuatan barang jadi di pabrik dengan...
  • Penduduk Sebagai Pekerja Konstruksi

    Pekerja Konstruksi biasanya kita akan mengaitkannya dengan orang yang bekerja di proyek pembangunan, konstruksi didefinisikan sebagai objek keseluruhan bangunan yang terdiri...
  • Penduduk Sebagai Pekerja Transportasi

    Transportasi adalah pemindahan manusia atau barang dengan menggunakan wahana yang digerakkan oleh manusia atau mesin. Transportasi digunakan untuk memudahkan manusia untuk...
  • Penduduk Sebagai Karyawan Swasta

    Sesuai dengan namanya, karyawan swasta adalah orang-orang yang bekerja di perusahaan non pemerintah. Perusahaan tersebut dapat berupa PT, CV, atau yang lainnya. Umumnya, tugas...
  • Penduduk Sebagai Karyawan BUMN

    Dalam PP Nomor 23 Tahun 2022, disebutkan bahwa karyawan BUMN merupakan pekerja BUMN yang pengangkatan, pemberhentian, hak dan kewajibannya ditetapkan berdasarkan perjanjian...
  • Penduduk Sebagai Karyawan BUMD

    Peraturan Pemerintah No. 54 Tahun 2017 tentang Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) pasal 74 menerangkan bahwa pegawai BUMD merupakan pekerja BUMD yang pengangkatan, pemberhentian,...
  • Penduduk Sebagai Pembantu Rumah Tangga

    pembantu rumah tangga (sering disebut pembantu) adalah orang yang bekerja di dalam lingkup rumah tangga majikannya. Pekerja rumah tangga mengurus pekerjaan rumah tangga seperti...
  • Penduduk Beragama Hindu

    Agama Hindu atau yang kerap kali juga disebut dengan Hinduisme merupakan agama dominan di Asia Selatan terumata wilayah India dan Nepal yang mencakup aneka ragam tradisi. Agama...
  • Penduduk dengan Pendidikan Strata II

    Magister merupakan jenjang pendidikan Strata-2 atau umumnya disingkat S2 .Umumnya dibutuhkan waktu selama 1,5 sampai 2 tahun, tetapi ada juga yang menyelesaikannya dalam 1 tahun...
  • Penduduk Belum Tamat SD/Sederajat

    Penduduk yang belum menyelesaiakn atau masil belajar di Sekolah Dasar
  • Penduduk Menurut Usia 75 Tahun Ke Atas

    Usia 75 tahun ke atas Merupakan fase Usia sangat tua
  • Penduduk Menurut Usia 70 - 74 Tahun

    Usia 70-74 tahun merupakan fase Usia Tua
  • Penduduk Menurut Usia 65 - 69 Tahun

    Usia 65-69 juga merupakan fase Usia lanjut
  • Penduduk Menurut Usia 60 - 64 Tahun

    Usia 60-64 tahun merupakan fase Usia lanjut